-->

Profil dan Data sirkuit Silverstone Inggris

Profil dan Data sirkuit Silverstone Inggris
Profil dan data sirkuit Silverstone
Profil sirkuit Silverstone-Inggris -Sirkuit Silverstone merupakan sirkuit balap F1 yang terletak di Silverstone, Inggris dan mulai dibuka tahun 1948 dengan kondisi awal saat itu sebagai bekas lapangan terbang militer kerajaan Britania Raya.

Sejak saat itu berbagai macam renovasi mulai dilakukan agar sirkuit tidak terlalu terlihat seperti lapangan terbang, dan renovasi terakhir dilakukan di musim 2010 seiring berbagai macam balapan yang singgah di sirkuit ini selain F1 seperti: MotoGP, dan Superleague Formula.

Data Trek sirkuit silverstone:

Sirkuit yang mempunyai panjang lintasan 5,9 kilometer setara 3,67 mile dilengkapi total 18 tikungan kekiri 8, kanan 10 selain itu sirkuit sirverstone mempunyai trek lurus yang cukup panjang yakni 770m dan mempunyai lebar lintasan 15m.

Lap.
MotoGP 20 lap
Moto2 18 lap
Moto3 17 lap

MotoGP :
Hasil GP Inggris 2016:
1. Maverick Vinales
Poin 25
Time 39'03.559
Speed 172.1km/h

2. Cal Crutchlow
Poin 20
Time 39'07.039
Speed 171.9 km/h

3. Valentino Rossi
Poin 16
Time 39'07.622
Speed 171.9km/h

Most wins.
Jorge Lorenzo 3 wins
Maverick Vinales 1 wins
Valentino Rossi 1 wins

Most pole:
Marc Marquez 3 pole
Cal Crutchlow 1 pole
Valentino Rossi 1 pole

Sirkuit rekor:
Fastest lap 2015 Marc Marquez Time 2.00.234 Speed 176.6.
Sirkuit Rekor 2013 Dani Pedrosa Time 2.01.941 Speed 174.1.
Best pole 2015 Marc Marquez Time 2.00.234 Speed 176.6.
Top Speed 2015 Andrea Iannone Speed 332.4.

Moto2 :
Hasil Race GP Inggris 2016.
1. Thomas Luthi
Poin 25
Time 38'49.473
Speed 164.1km/h

2. Franco Morbidelli
Poin 20
Time 38'50.329
Speed 164.0 km/h

3. Takaaki Nakagami
Poin 16
Time 38'50.652
Speed 164.0km/h

Most Wins:
Thomas Luthi 1 wins
Johann Zarco 1 wins
Tito Rabat 1 wins

Most pole:
Sam Lowes 2 pole
Johann Zarco 1 pole
Takaaki Nakagami 1 pole

Sirkuit rekor:
Fastest Lap 2015 Sam Lowes Time 2'06.345 Speed 168.1.
Sirkuit rekor 2013 Tito Rabat Time 2'07.186 Speed 166.9.
Best pole 2015 Sam Lowes Time 2'06.346 Speed 168.1.
Top Speed 2010 Andrea Iannone Speed 277.4

Untuk Jadwal siaran langsung GP Inggris 2017 silahkan klik disini
Share On

Subscribe to receive free email updates: