-->

Marquez Jatuh Vinales Raih podium tertinggi pada Seri kedua MotoGP

hasil seri kedua MotoGP 2017 Vinales menempati posisi puncak dan marquez jatuh rossi runner up

MotoGP Argentina 2017 -balapSport- Hasil Seri Kedua MotoGP Maverick Vinales lagi-lagi berhasil meraih podium teratas di Termas De Rio Hondo Argentina .Marc Marquez crash Valentino Rossi Runner up.

Marquez terjatuh disaat memimpin balapan pembalap Repsol Honda tersebut Melakukan kesalahan dan jatuh di tikungan dua saat balapan memasuki lap keempat Ia terpaksa hanya bisa menyaksikan sisa balapan dan ini menjadi mimpi buruk Marquez di Argentina.

Tidak hanya Marquez satu-satunya pembalap yang terjatuh,  sebelumnya Juara dunia tiga kali Jorge Lorenzo jatuh pada awal balapan Lorenzo menyenggol bagian belakang Motor Iannone.

Rekan setim Marquez,  Dani Pedrosa juga mengalami Insiden tersebut. Pedrosa jatuh di tikungan 2 lap 14 .nasib sama rupanya dialami Dovizioso disenggol Aleix Espargaro saat merebutkan posisi ke 6 dan crash di tikungan 5 pada lap 15.

Pembalap lain yang gagal finis Alez Rins terjatuh di tikungan 13 pada lap 8 Dan Sam Lowes pembalap Aprilia tidak finis karena mengalami masalah pada girbox.Dengan hasil MotoGP Argentina Vinales melebarkan jarak di klasemen dengan rekan setim Valentino Rossi.

Hasil Race MotoGP Argentina .


1. Maverick ViƱales ESP Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 41m 45.060s
2. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 41m 47.975s
3. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 41m 48.814s
4. Alvaro Bautista ESP Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP16) 41m 51.583s
5. Johann Zarco FRA Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1)* 42m 0.564s
6. Jonas Folger GER Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1)* 42m 3.301s
7. Danilo Petrucci ITA Octo Pramac Racing (Desmosedici GP17) 42m 5.106s
8. Scott Redding GBR Octo Pramac Racing (Desmosedici GP16) 42m 10.540s
9. Jack Miller AUS Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) 42m 10.725s
10. Karel Abraham CZE Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP15) 42m 11.463s
11. Loris Baz FRA Reale Avintia Racing (Desmosedici GP15) 42m 12.012s
12. Tito Rabat ESP Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) 42m 26.935s
13. Hector Barbera ESP Reale Avintia Racing (Desmosedici GP16) 42m 27.830s
14. Pol Espargaro ESP Red Bull KTM Factory Racing (RC16) 42m 28.145s
15. Bradley Smith GBR Red Bull KTM Factory Racing (RC16) 42m 28.512s
16. Andrea Iannone ITA Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) 42m 31.27DNF

DNF
Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Desmosedici GP17)
Aleix Espargaro ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP)
Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (RC213V)
Sam Lowes GBR Factory Aprilia Gresini (RS-GP)
Alex Rins ESP Team Suzuki Ecstar (GSX-RR)
Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (RC213V)
Jorge Lorenzo ESP Ducati Team (Desmosedici GP17)


Share On

Subscribe to receive free email updates: